Apel Perdana "New Normal" - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Sigi

Untuk mendapatkan data atau konsultasi, silahkan langsung mengunjungi Pusat Pelayanan Statistik Terpadu di Kantor BPS Kabupaten Sigi, Jalan Trans Palu Palolo,Desa Bora, Kecamatan Sigi Kota. Setiap Hari Senin-Jum'at jam 08.00 - 14.30 WITA, atau via e-mail ke bps7210@bps.go.id

Apel Perdana "New Normal"

Apel Perdana "New Normal"

8 Juni 2020 | Kegiatan Statistik Lainnya


Berdasarkan Surat Edaran Nomor 255 Tahun 2020 Badan Pusat Statistik mengenai Pelaksanaan Sistem Kerja PNS dalam Tatanan Normal Baru, BPS Kabupaten Sigi secara perdana melaksanakan apel Senin pagi. Dipimpin langsung oleh Kepala BPS Kabupaten Sigi, Bapak Ir. Jefrie Wahido, M.Si., apel diikuti oleh 11 orang pegawai sesuai dengan pengaturan jadwal WFO yang telah dibuat.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten SigiJalan Trans Palu Palolo

Desa Bora

Kecamatan Sigi Kota

e-mail : bps7210@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik