Pelatihan Petugas Pendataan Potensi Desa (PODES) 2021 - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Sigi

Untuk mendapatkan data atau konsultasi, silahkan langsung mengunjungi Pusat Pelayanan Statistik Terpadu di Kantor BPS Kabupaten Sigi, Jalan Trans Palu Palolo,Desa Bora, Kecamatan Sigi Kota. Setiap Hari Senin-Jum'at jam 08.00 - 14.30 WITA, atau via e-mail ke bps7210@bps.go.id

Pelatihan Petugas Pendataan Potensi Desa (PODES) 2021

Pelatihan Petugas Pendataan Potensi Desa (PODES) 2021

28 Mei 2021 | Kegiatan Statistik


Pelatihan petugas Pendataan Potensi Desa (Podes) 2021 yang akan dilaksanakan selama 2 hari, tanggal 28-29 Juni 2021 di Hotel Jazz, Palu. Kegiatan ini dibuka oleh Bapak pimpinan Ir. Arfandi M,Si didampingi ketua panitia Bapak Abdul Wahab Murdan Abdullah, SH dan KF Statistik Sosial BPS Kabupaten Sigi Bapak Dedi Suharyadi, SST. Instruktur Daerah pelaksanaan pelatihan ini ialah Bapak Moh. Muflich Armunanto, S.Tr.Stat.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten SigiJalan Trans Palu Palolo

Desa Bora

Kecamatan Sigi Kota

e-mail : bps7210@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik